Dinten Ngapunten : Ajang Maaf-Memaafkan Di Akhir Kepengurusan. Pada tanggal 20 Desember 2012 yang lalu, HMTG mengadakan acara pamungkasnya yaitu Dinten Ngapunten. Acara yang diselenggarakan oleh teman-teman dari Departemen Hubungan Masyarakat (Humas) ini memang selalu menjadi acara terakhir dari HMTG, dengan tujuan agar anggota maupun pengurus himpunan bisa saling memaafkan atas segala hal yang sudah […]
Arsip:
NEWS
24 SMA dari berbagai penjuru di Indonesia berkumpul di Kantor Pusat Fakultas Teknik pada tanggal 14 Oktober 2012 kemarin. Seluruh SMA yang hadir pada kesempatan itu merupakan peserta Lomba Cerdas Cermat Kebumian yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi (HMTG) UGM dalam salah satu rangkaian acara G-Fest–nya. Acara LCCK ini dibuka pada pukul 08.00 WIB […]